Pengertian Laut dan beberapa laut terbesar di dunia

Laut adalah sekumpulan air yang mempunyai rasa asin yang berjumlah sangat besar dan melimpahyang menggenangi daerah tertentu. Lautan sanggup menggenagi daratan sehingga membagi daratan atas benua dan pulau.

Air laut berasal dari air yang ada di daratan dan berkumpul mengalir ke arah lautan. Pada saat matahari sedang terik air laut akan menguap ke langit dan menjadi awan, awan tersebut berkumpul dan turun kembali ke bumi dalam bentuk air yang sering disebut sebagai air hujan. Air hujan mengalir sepanjang sungai dan rawa-rawa lalu kembali ke lautan. Kejadian tersebut terus berputar membuat siklus terjadinya hujan.

Luas air laut di bumi adalah 71% dari seluruh permukaan bumi. Lautan memiliki luas sekitar 360.800.000 km2. Dan lautan tersebut terbagi menjadi 3:

1. Samudra Hindia memiliki luas 73.300.000 km2
2. Samudra Pasifik memiliki luas 165.400.000 km2
3. Samudra Atlantik memiliki luas 82.200.000 km2

10 Laut terluas di dunia :

No
Nama Laut
Luas
1
Samudra Pasifik
166.242.000 km2
2
Samudra Atlantik
86.557.800 km2
3
Samudra Hindia
73.427.800 km2
4
Laut Artktik
13.233.800 km2
5
Laut Cina Selatan
2.974.600 km2
6
Laut Karibia
2.512.900 km2
7
Laut Mediterania
2.510.000 km2
8
Laut Bering
2.261.100 km2
9
Laut Othotsk
1.527.570 km2
10
Gulf of Mexico
1.507.600 km2


Berikut 10 Laut yang berada di wilayah indonesia:
No
Nama Laut
Lokasi
1
Laut Arafura
Selatan Kepulauan Aru
2
Laut Banda
Selatan Laut Seram
3
Laut Flores
Utara pulau Flores
4
Samudra Indonesia
Selatan Pulau Sumatra,jawa,Papua
5
Laut Jawa
Utara Pulau Jawa
6
Laut Maluku
Barat Pulau Halmahera
7
Laut Sawu
Selatan Pulau Flores
8
Laut Seram
Utara Pulau Seram
9
Laut Sulawesi
Utara Pulau Sulawesi
10
Laut Timor
Timur Pulau Timor

Bagikan :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Pengertian Laut dan beberapa laut terbesar di dunia"

 
Template By bayu dwi w
Back To Top